Our Blog

Terungkap 5 Manfaat Sun Chlorella dari CNI untuk Kesehatan

Terungkap 5 Manfaat Utama CNI Sun Chlorella Bagi Kesehatan

Kesehatan merupakan hal utama yang harus dijaga dan dipelihara setiap hari. Bila tubuh tidak sehat, maka seluruh aktivitas bisa terganggu dan tidak akan berjalan lancar. Olahraga, minum air putih 8 gelas sehari, mengonsumsi buah, sayur dan zat-zat protein hewani merupakan pola makan sehat yang sudah wajib dikonsumsi tubuh sehari-hari.
Namun seiring aktivitas yang semakin padat, tubuh biasanya akan memberi sinyal kelelahan tanda butuh asupan lebih untuk memperkuat stamina. Di sinilah Anda perlu memberi suplemen tambahan agar tubuh bisa fit dan segar kembali. Konsumsi multivitamin, zinc dan magnesium setiap hari untuk meningkatkan metabolisme tubuh, agar tak mudah sakit.
Agar daya tahan tubuh terjaga maksimal, Anda juga bisa menambahkan asupan suplemen kesehatan CNI Sun Chlorella untuk menangkal penyakit degeneratif seperti jantung, diabetes mellitus, obesitas, kardiovaskular, osteoporosis, stroke dan lain-lain yang kini banyak menghampiri kalangan usia produktif dan masyarakat perkotaan pada umumnya.
Mengonsumsi CNI Sun Chlorella secara rutin sangat baik untuk menjaga dan memelihara kesehatan tubuh, karena terbuat dari Chlorella pyrenoidosa yang mengandung gizi lengkap dan alami antara lain protein, beta karoten, klorofil, Chlorella Growth Factor (CGF), vitamin dan mineral.
Ternyata masih ada 5 manfaat Sun Chlorella yang kini terungkap, yaitu:
1. Membantu pembuangan racun kimia dan logam berat (detoksifikasi)
2. Memiliki efek anti radang
3. Merangsang pertumbuhan bakteri baik (probiotik)
4. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh serta membantu penyembuhan luka
5. Menekan pertumbuhan sel kanker
Konsumsi CNI Sun Chlorella secara rutin sebagai asupan mikronutrisi yang dibutuhkan untuk meregenerasi pertumbuhan sel-sel dalam tubuh. Semoga penjelasan di atas membuat Anda makin semangat dalam menjaga kesehatan, ya!

 

Beli CNI sun Chlorella disini

Pentingnya Vitamin C Bagi Kesehatan Tubuh
Cara Mengatasi Luka Bakar dengan Krim CNI Nutrimoist

2 Comments

Leave a Reply